Patroli Sat Polairud Di Pantai Jasri, Waspada Cuaca Ekstrem Untuk Nelayan

Sat Polairud Karangasem, 11 Februari 2025 – Di tengah cuaca buruk yang melanda sebagian wilayah Bali, Sat Polairud Polres Karangasem terus berupaya menjaga keamanan dan keselamatan masyarakat, terutama bagi nelayan yang beraktivitas di perairan. Pada hari Selasa, 11 Februari 2025, pukul 09.15 WITA, Aiptu Gusti Bagus Santosa, S.H., M. Sos., personel Sat Polairud, melaksanakan patroli…

Selengkapnya

Ledakan Perahu di Halmahera, Jenazah Wartawan Metro TV Ditemukan

TERNATE – Tim SAR gabungan menemukan jenazah Sahril Helmi wartawan Metro TV biro Maluku Utara (Malut), korban terakhir ledakan Rigid Inflatable Boat (RIB) 04 Ternate ditemukan di Tanjung Neraka, Sabang, Kabupaten Halmahera Selatan, hari Sabtu (8/2). “Jenazah pria itu ditemukan di pesisir Tanjung Neraka, Halmahera Selatan, oleh warga setempat merupakan korban terakhir dalam insiden ledakan…

Selengkapnya

Kapolda Kaltara Turun Langsung ke Lokasi Kecelakaan Speedboat di Sungai Kayan

Tanjung Selor – Kapolda Kalimantan Utara, Irjen Pol Hary Sudwijanto, S.I.K., M.Si., turun langsung ke lokasi kejadian kecelakaan air di perairan Sungai Kayan, SP 6 Desa Salimbatu, Kecamatan Tanjung Palas Tengah, Kabupaten Bulungan. Kecelakaan tersebut melibatkan speedboat Iqza Express, yang tenggelam diduga setelah menabrak kayu besar di perairan. Setibanya di lokasi, Kapolda Kaltara bersama tim…

Selengkapnya

Sat Polairud Blue Ligth Patrol Sasar Obyek Wisata Wujudkan Situasi Kamtibmas Kondusif

KARANGASEM – Pada hari Senin, (10/2/2025) Satuan Polairud melaksanakan kegiatan patroli malam. Adapun sasaran patroli melalui route Pesisir Pantai Batumadeg, Puri Bagus, Candidasa Samuh, Karangasem, yang bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga di wilayah Pesisir, Selain itu, berinteraksi langsung dengan warga serta memberikan himbauan terkait pencegahan tindak kejahatan dan pentingnya kerjasama dalam…

Selengkapnya

DUKUNG KETAHANAN PANGAN, SAT POLAIRUD POLRES BANGLI SAMBANGI PETANI KUBIS DI PESISIR DANAU BATUR

Bangli – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan menjaga keamanan di wilayah pesisir Danau Batur, personel Sat Polairud Polres Bangli melaksanakan kegiatan sambang kepada petani kubis di Banjar Abang, Desa Abangsongan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, pada Senin (10/2/2025). Personel piket jaga Regu I yang terdiri dari AIPDA I Wayan Suparta, AIPDA IB Diriantika, dan BRIPKA I…

Selengkapnya

Cegah Penyelundupan, Sat Polairud Tanjungbalai Hentikan Kapal Tanpa Nama

TANJUNGBALAI – Satuan Polisi Air dan Udara (Sat Polairud) Polres Tanjungbalai terus memperketat pengawasan di perairan setempat guna mencegah masuknya barang selundupan. Dalam patroli rutin pada Minggu (9/2) sekitar pukul 14.55 WIB, personel Sat Polairud menghentikan dan memeriksa sebuah kapal tanpa nama yang mencurigakan. Kapolres Tanjungbalai AKBP Yon Edi Winara melalui Kasat Polairud AKP M….

Selengkapnya

Polisi Tangkap Kendaraan Angkut Satwa Dilindungi di Pelabuhan Tanjung Priok

Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri melalui KP. Enggano-5015 Subditpatroliair Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri berhasil mengamankan sebuah kendaraan truk yang mengangkut satwa dilindungi tanpa dilengkapi dengan dokumen yang sah di Pelabuhan Tanjung Priok pada hari Minggu, 9 Februari 2025. Kendaraan tersebut diamankan saat turun dari kapal feri KMP Star Belitung yang datang dari Pangkal Balam, Bangka Belitung….

Selengkapnya

Personil Polres Donggala Lakukan Pengamanan Area Proses Evakuasi 3 Warga Terjebak di Manhole Tongkang

Donggala – Tiga warga loli Oge yang terjebak di dalam Manhole tongkang yang sandar di Dermaga Jeti PT. Morales, Desa Loli Oge, Kecamatan Banawa, Kabupaten Donggala, akhirnya berhasil dievakuasi setelah upaya penyelamatan dilakukan oleh tim SAR gabungan. Minggu (9/2/25) Kejadian tersebut berlangsung sekitar pukul 17.30 WITA, dan menyisakan duka bagi keluarga korban setelah ketiganya tersebut…

Selengkapnya

Banyu Pinaruh, Warga Ramai-ramai ke Pantai

SEMARAPURA – Warga beramai-ramai melaksanakan banyu pinaruh di Pantai Watu Klotok, Desa Tojan, Kecamatan Klungkung, Redite Paing Sinta, Minggu (9/2). Warga mulai berdatangan ke Pantai Watu Klotok sekitar pukul 06.00 Wita. Selain malukat banyu pinaruh, ada juga yang datang sekadar liburan bersama keluarga. Anggota Sat Polairud Polres Klungkung tugas di setiap pantai yang ramai dikunjungi…

Selengkapnya

Bantu Korban Banjir Rob di Tablolong-Kupang Barat, Ditpolairud Polda NTT Bangun Tanggu

NTT – Bencana banjir rob melanda kawasan pesisir Pantai Tablolong, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) akhir pekan lalu. Puluhan anggota Direktorat Polairud Polda NTT pun turun tangan melakukan aksi kemanusiaan guna membantu warga masyarakat yang terdampak. 55 orang anggota Polairud Polda NTT bahu membahu membantu warga di dusun I, II dan…

Selengkapnya
Top