Siaga, Sat Polairud Polres Mabar dan SAR Gabungan Simulasi Penyelamatan
Personel Sat Polairud Polres Mabar dan SAR gabungan saat simulasi penyelamatan di perairan Labuan Bajo, Kamis (31/7). (Istimewa) MABAR, KUPANGNEWS.COM – Guna meningkatkan kesiapsiagaan serta memperkuat koordinasi lintas instansi dalam menghadapi potensi kecelakaan laut, Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Manggarai Barat bersama Tim SAR gabungan menggelar simulasi penyelamatan orang jatuh ke laut, di perairan Labuan Bajo, Kamis (31/7). Kegiatan yang…
