Personel Satpolairud Polres Kobar Berbagi Masker Cegah Penyebaran Virus Covid-19

Kobar 27/12/2021 – dalam rangka mencegah dan memutus mata rantai penyebaran virus covid 19 diwilayah hukum Polres Kobar khususnya wilayah perairan personel Satuan Kepolisian Perairan dan Udara (Satpolairud) Polres Kobar berbagi masker kepada masyarakat perairan di DAS Kumai Kec. Kumai Kab. Kobar, Senin (27/12/2021) Siang. Kapolres Kobar AKBP Devy Firmansyah, S.I.K. melalui Kasatpolairud IPTU Roni…

Selengkapnya

Serbuan Vaksinasi Covid-19 di Kotawaringin Barat Saat Tempat Wisata

Kalimantan Tengah 20/11/2021 – Kegiatan serbuan vaksinasi Covid-19 digelar oleh Polairud Polres Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah terus digencarkan hingga saat ini, kali ini menyasar ratusan wisatawan yang ingin berwisata. Kali ini wisata susur sungai di perairan teluk Kumai kabupaten Kobar jadi sasaran suntikan vaksin Sinovac dosis pertama dan kedua, ini bertujuan membantu program pemerintah mempercepat pemberian vaksin Covid-19…

Selengkapnya

Polairud Bangka Belitung Siapkan 5.000 Vaksin Gratis Bagi Masyarakat

BABEL 21/11/2021 – Ditpolairud Polda Bangka Belitung kembali menggelar Vaksinasi COVID-19 secara gratis. Kali ini yang menjadi sasarannya adalah warga yang berada di sekitar Darmaga Polairud Polda Bangka Belitung di kawasan Pangkalbalam, Pangkalpinang Direktur Polairud Polda Bangka Belitung, Kombes Pol M Zainul mengungkapkan Program Vaksinasi terus dilakukan oleh pihaknya untuk membentuk herd imunity dimasyarakat.Hal ini…

Selengkapnya

SAMBUT HUT KE-71 POLAIRUD, POLDA MALUT GELAR BAKTI KESEHATAN DONOR DARAH

MALUT 16/11/2021 – Polisi Perairan dan Udara, pada tanggal 1 Desember 2021 mendatang genap berusia 71 Tahun sejak ditetapkannya Polairud sebagai bagian dari Kepolisian Negara Republik Indonesia pada Tanggal 1 Desember 1950 Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Ke-71 Polairud, Polda Malut melalui Dit Polairud Polda Malut yang dipimpin oleh Dir Polairud Kombes Pol. RD…

Selengkapnya

Sambut HUT Polairud yang Ke-71, Dit Polairud Polda Kaltim Gelar Bakti Kesehatan Donor Darah

Balikapan 16/11/2021 – Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-71 Korps Polisi Perairan dan Udara (Polairud), pada 1 Desember mendatang, jajaran Polairud Kepolisian Daerah (Polda) Kalimantan Timur, melaksanakan kegiatan donor darah, Selasa (16/11/2021). Direktur Polairud Polda Kaltim, Kombes Pol Tatar Nugroho, S.I.K., S.H., mengatakan, menyambut puncak perayaan HUT Korps Polairud Polri ke-71, awal bulan depan, jajaran…

Selengkapnya

Anggota Satpolairud Berikan Himbauan Guna Memutus Rantai COVID-19 Di Pemukiman Masyarakat Di bantaran Das Kahayan

Pulang Pisau 08/11/2021 – Anggota Satpolair Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sosialisasi kepada masyarakat pesisir Das Kahayan Pulang Pisau. Sosialisasi yang disampaikan Aiptu Ely adalah tentang program 5 M guna menekan penyebaran Virus COVID-19 di lingkungan masyarakat yang tinggal di bantaran Das kahayan. Aiptu Ely menjelaskan hal tersebut dilakukan untuk mencegah penyebaran Virus…

Selengkapnya

Antusias Masyarakat Serbu Vaksinasi Yang Diadakan Puskesmas Bapinang Melalui Kapal Presisi

KALTENG 08/11/2021 – Personil Direktorat Kepolisian Perairan Dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalteng Markas Unit (Marnit) Samuda dan puskesmas bapinang melaksanakan vaksinasi terhadap masyarakat bantaran sungai Mentaya di desa babirah Kecamatan pulau Hanaut Kabupaten Kotawaringin Tmur( Kotim) Provinsi Kalteng, Kapal polisi yang terlibat dalam kegiatan ini KP.XVIII-1004,KP.XVIII-1008 dan KP.XVIII-1014 Kegiatan vaksinasi ini dilakukan di kantor balai…

Selengkapnya

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Antar Pulau, Polairud Polda Sulsel Hadirkan Ambulans Laut

MAKASSAR 28/10/2021 – Polisi Air dan Udara (Polairud) Polda Sulsel kini menghadirkan ambulans laut untuk meningkatkan pelayanan kesehatan antar pulau-pulau. Ambulans laut ini merupakan proyek perubahan yang dapat dinikmati fasilitasnya oleh warga pulau. Wadir Polairud Polda Sulsel, AKBP KATIK Kusmantoro mengatakan, ambulans laut ini proyek perubahan. Ia menilai, selama ini menemui pelayanan kesahatan di pulau itu…

Selengkapnya

Begini Cara Satpolair Polres Karimun Jangkau Vaksinasi Warga di Pulau Terpencil

KARIMUN 26/10/2021 – Program vaksinasi COVID-19 yang digelar Satpol Air Polres Karimun terus berlanjut. Vaksinasi terus dilakukan hingga menjangkau warga yang berada di Pulau-pulau terpencil di wilayah Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau. Kali ini, sasaran program tersebut dilaksanakan di Selat Beliah Kecamatan Kundur Barat, Kabupaten Karimun, Selasa (26/10). Ini dilakukan untuk mendorong target capain vaksinasi di…

Selengkapnya

Ditpolairud Polda Jambi Vaksin 1.000 Warga Pesisir dan Terpencil di Atas Kapal

JAMBI 26/10/2021 – Direktorat Polisi Air dan Udara (Ditpolairud) Polda Jambi sisir masyarakat pesisir Sungai Batang Hari, di Desa Londrang dan Desa Rantau Panjang, Kabupaten Muaro Jambi untuk penyaluran vaksin covid-19, Selasa (26/10/2021). Berbeda dengan vaksin sebelumnya, proses vaksinasi ini digelar di atas kapal milik Polairud, agar dapat menjangkau masyarakat khusunya terpencil yang hidup di pesisir sungai. Giat tersebut disambut baik masyarakat…

Selengkapnya
Top