Personel KP. Antareja – 7007 melaksanakan kegiatan pencarian dan pertolongan (SAR) di Sibolga dan Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumut.
Senin, 9 Desember 2025 Personel KP. Antareja – 7007 melaksanakan kegiatan pencarian dan pertolongan (SAR) terhadap korban bencana alam yang terjadi di wilayah Kota Sibolga dan Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatera Utara. Operasi difokuskan di dua lokasi terdampak: Kecamatan Pancuran Gerobak, Kota Sibolga Desa Aloban, Kecamatan Tapian Nauli, Kabupaten Tapanuli Tengah Dengan menggunakan peralatan SAR dan…
