HMI Dukung Menhan Modernisasi Alutsista
Jakarta, 27/04/2021 – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahyanto dihadapan wartawan, Ahad (25/4) menyampaikan kesimpulan hasil pencarian KRI Nanggala-402 yang beberapa hari sebelumnya dinyatakan putus kontak di perairan utara Bali. Setelah proses pencarian dengan mengerahkan segenap kekuatan dengan dibantu sejumlah armada negara sahabat, keberadaan KRI Naggala-402 ditemukan. Tenggelam di dasar laut utara Bali di bawah kedalaman…
