Kabaharkam Cek Vaksinasi Terapung 400 Warga Terisolir-Lokasi Isoter di NTB

Lombok, 28/08/2021 – Kabaharkam Polri Komjen Arief Sulistyanto meninjau langsung Vaksinasi Terapung yang digelar Polda Nusa Tenggara Barat (NTB). Dalam kegiatan ini sebanyak 400 warga menerima vaksinasi, baik dosis pertama maupun kedua. “Hari ini saya bersama Kapolda NTB Irjen Iqbal melaksanakan vaksinasi di pulau terpencil dan sekaligus melaksanakan vaksinasi menggunakan kapal untuk menjangkau warga masyarakat di…

Selengkapnya

Kapal Polri Bergerak ke Pulau Terpencil di NTB, Beri Layanan Vaksinasi

Lombok, 28/08/2021 – Layanan vaksinasi digelar Polri di pulau terpencil di NTB. Kapal patroli Polri dikerahkan untuk memberikan layanan kepada masyarakat. Kabaharkam Polri Komjen Arief Sulistyanto dan Kapolda NTB Irjen M Iqbal juga ikut dalam misi pelayanan Kapal Patroli Kakatua kepada masyarakat di kawasan Lemba.”Ini untuk menunjang memberikan layanan kepada masyarakat di daerah yang tak…

Selengkapnya

Enam Kapal Polisi Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri Membagikan Paket Sembako Untuk Nelayan dan Masyarakat Pesisir

Jajaran Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri melalui 6 Kapal Polisi yang melaksanakan tugas BKO di wilayah Polda Metro Jaya melakukan kegiatan Bhakti Sosial memberikan bantuan paket Sembako kepada para nelayan dan Masyarakat Pesisir Teluk Jakarta pada hari Selasa tanggal 27 Juli 2021. Kapal Polisi Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri yang terlibat dalam kegiatan ini adalah sebagai berikut…

Selengkapnya

Ditpolair Baharkam Berhasil Gagalkan Penyelundupan Baby Lobster Senilai Rp 650 Juta

Komandan Kapal Kp Antareja 7007 Dit polair baharkam polri, Kompol Yendi Dickson Ndolu dan Tim gabungan Dit Polairud Polda Bengkulu berhasil menggagalkan penjualan 4.335 ekor baby lobster di daerah Kabupaten Kaur. Dijelaskan Kombes Pol Sudarno mengatakan, ditangkapnya I-M dan L-A Kamis (15/7) kemarin berawal dari anggota Ditpolairud bersandiwara untuk memesan baby lobster dan setelah disepakati…

Selengkapnya
Top