Begini Cerita Alosius Topataparu Anak Nelayan Pesisir Kota Timika Yang Bercita – Cita Menjadi Anggota Polri

Mimika 02/01/2022 – Terlahir dari keluarga sederhana Alosius Topatapura remaja asal Kampung Atuka Pesisir Kabupaten Mimika bertekad untuk membahagiakan kedua orang tuanya yang sehari – hari bekerja sebagai Nelayan Tradisional. Dengan kemampuan sebagai seorang anak nelayan, remaja asal Kampung Atuka ini sering menghabiskan hari – harinya di kantor Sat Polairud Polres Mimika (TBO) membantu personil…

Selengkapnya
Top