Sat Polairud Polrestabes Palembang Evakuasi Mayat Mr X di Perairan Sungai Musi
PALEMBANG — Personil piket Patroli dan Gakkum Sat Polairud Polrestabes Palembang mengevakuasi mayat seorang laki – laki belum diketahui identitasnya (Mr. X), diperkirakan berumur 40 tahun. Bersama dengan anggota Posmat TNI AL 1 Ilir, Palembang, PMI Palembang, Inafis Polrestabes Palembang, mayat tersebut ditemukan mengapung di Pinggiran Perairan Sungai Musi tepatnya di dekat Dermaga Posmat TNI AL…
