ANTISIPASI KEJAHATAN DI LAUT KAPAL POLISI XVIII-2006 LAKUKAN INI.
Sampit (7/03/2021) – Guna mencegah penyelundupan barang terlarang,Direktorat Kepolisian Perairan Dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalteng rutin melaksanakan patroli perairan khususnya Daerah Aliran Sungai (Das) Mentaya kota Sampit Kegiatan yang rutin dilakukan oleh personil Kapal Polisi (KP) XVIII-2006 Ditpolairud Polda Kalteng itu, bertujuan untuk mencegah tindak kriminal di perairan serta untuk mengecek kelayakan kapal agar tertib…
