Kapolda Bengkulu Ikuti Upacara HUT Airud ke-71 Secara Virtual

Bengkulu, 03/12/2021 – Terapkan prokes covid-19 secara ketat, Kapolda Bengkulu Irjen Pol Drs Guntur Setyanto, M.Si, pagi hari kemarin Rabu (01/12) mengikuti Upacara Peringatan HUT ke-71 Airud yang dipimpin langsung oleh Kapolri secara virtual. Selesai kegiatan upacara, Kapolda Bengkulu didampingi Wakapolda dan Irwasda serta seluruh Pejabat Utama mengikuti acara syukuran yang digelar secara sederhana dan…

Selengkapnya

Dalam Rangka HUT Polairud ke – 71 Tahun 2021, Kapolres Subang: Terus Tingkatkan Kinerja, Semoga Semakin Presisi

Subang, 03/12/2021 – Kegiatan Kunjungan Kapolres Subang ke Kantor Sat Polair dalam rangka Syukuran HUT Polairud ke – 71 Tahun 2021. Kegiatan dipimpin Kapolres Subang AKBP Sumarni bertempat di Mako Sat Polair Polres Subang, Rabu (01/12/2021). Kegiatan di hadiri oleh Kapolres Subang, Kapolsek Pusakanagara Polres Subang, Kabag Ren Polres Subang, Kabag Log Polres Subang, Kasat…

Selengkapnya

Kapolres Kebumen Kenalkan Seragam Baru Polair

Kebumen, 03/12/2021 – Setelah diberlakukan resmi penggunaannya, Kapolres Kebumen AKBP Piter Yanottama memperkenalkan seragam doreng Polairud. Bahkan seragam itu dikenakan langsung Kapolres bersama personel Sat Polairud dalam tasyakuran Hut Polairud ke 71, di Gedung Tribrata Polres Kebumen, Kamis 2 Desember 2021. Kapolres Kebumen mengatakan seragam tersebut merupakan pakaian dinas lapangan (PDL) II Loreng Biru Tactical….

Selengkapnya

“KEJUTAN KECIL UNTUK KAPOLDA LAMPUNG.”

Isyarat komando dengan kode morse dari peluit diramu dengan yel-yel dari personil Direktorat Kepolisian Air dan Udara (Dit Polairud) Polda Lampung jadi penutup rangkaian syukuran HUT Kke – 71 Polairud Baharkam Polri yang manis. ⁣⁣Kejutan kecil itu diberikan saat hendak melepas Kapolda Irjend Hendro Sugiatno, Wakapolda Brigjend Subiyanto, Danlanal Kol Laut (P) Nuryadi serta tamu…

Selengkapnya

“Syukuran HUT AIRUD Ke – 71 Polda Lampung”

⁣Bandar Lampung – Acara syukuran HUT ke – 71 Kepolisian Air dan Udara (Polairud) jadi momen Direktur Polairud Polda Lampung Kombes Sis Mulyono sampaikan berbagai pencapaian Direktorat Polairud secara terbuka. Diantaranya pekerjaan rumah baru untuk pembangunan dermaga khusus buat armada yang dimiliki.⁣⁣“Hingga 2021 Dit Polairud sudah memiliki sekitar 38 armada mulai dari kapal patroli C2,…

Selengkapnya

Hari Jadi Polairud ke-71, Ini Harapan Kapolda Babel

Pangkal Pinang 01/12/2021 –  Kapolda Kepulauan Bangka Belitung ( Babel) Irjen. Pol. Drs. Yan Sultra Indrajaya, S.H., menyebutkan 80 persen wilayah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung merupakan perairan. Sebagai wilayah yang 80 persen kawasannya merupakan perairan, maka kemungkinan potensi ancaman dari laut di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung cukup tinggi. Untuk itu di Hari Ulang Tahun Ke-71…

Selengkapnya

Wakapolda Papua di Danpingi Irwasda Mengikuti Upacara Virtual dan Syukuran Hut Polairud Ke-71

Papua 01/12/2021  – Pada hari Rabu tanggal 01 Desember 2021 bertempat di bertempat di Dermaga Polair Polda Papua telah dilaksanakan Acara Upacara Virtual HUT ke-71 Airud Tahun 2021 yang dipimpin langsung oleh Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolda Papua, Brigjen Pol Dr. Eko Rudi Sudarto,…

Selengkapnya

Wagub Gorontalo Hadiri Syukuran HUT Polairud ke-71

BONE BOLANGO 01/12/2021 – Wakil Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim menghadiri syukuran peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-71 Kepolisian Perairan dan Udara (Polairud) di Mako Ditpolairud Polda Gorontalo di Desa Bintalahe, Kecamatan Kabila Bone, Kabupaten Bone Bolango, Rabu (1/12/2021). Hadir pada acara tersebut Wakapolda Gorontalo Brigjen Pol. Pudji Prasetijanto Hadi, Danrem 133/Nani Wartabone Brigjen TNI…

Selengkapnya

Polairud Polda Jateng Gelar Upacara virtual HUT Airud Ke 71

Dalam menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kepolisian Perairan dan udara (Pol Airud) yang ke 71, Jajaran Direktorat Kepolisian Perairan (Dit Polair) Polda Jateng melaksanakan upacara yang di laksanakan pada hari Rabu (01/12) Pukul 09.45 sampai dengan Selesai bertempat di Aula Ditpolairud Polda Jateng. Upacara tersebut di hadiri oleh Kapolda Jateng Irjen Pol. Drs. Ahmad Luthfi,…

Selengkapnya

Panen Lele Karya Bakti Kemasyarakatan Ditpolairud Polda Jateng Dalam Rangka HUT Ke 71 Airud

Dalam rangka meningkatkan ekonomi kerakyatan, personil Ditpolairud Polda Jateng mengadakan kegiatan budidaya lele, Ditpolairud Polda jateng juga mengadakan pembinaan budidaya lele di Desa Pucang Gading, Desa Banyumeneng Mranggeng dan di desa Kembang Arum Mranggen Demak. Rabu (1/12/2021) Kegiatan budidaya lele di kolam, dengan bahan dari terpal semikaret dengan rangka besi diameter 3 meter lele ditebar…

Selengkapnya
Top