Satpolair Polresta Tangerang Cek Kelengkapan Kapal di Pesisir Kronjo
TANGERANG, 04/10/2021- Kapolresta Tangerang Kombes Pol Wahyu Sri Bintoro melalui Kasat Polair Polresta Tangerang AKP Effendi beserta anggotanya melaksanakan patroli perairan dan mengecek kelengkapan dokumen dan keselamatan kapal di Pesisir Desa Kronjo Kecamatan Kabupaten Tangerang, Senin, 4 Oktober 2021. ‘’Dengan kekuatan sebanyak 4 personel, pelaksanaan kegiatan tersebut dan telah dilakukan pemeriksaan terhadap puluhan kapal,’’ katanya….
