Dirpolairud Polda Kalteng Dampingi Gubernur Kalteng Kunjungi Lokasi Terdampak Banjir

Kalteng, 08/09/2021 – Dirpolairud Polda Kalteng Kombes Pol Pitoyo Agung Yuwono, S.I.K., M.Hum. AKBP Handoyo Santoso, S.I.K., M.Si, mendampingi Gubernur Kalimantan Tengah  (Kalteng) H. Sugianto Sabran di lokasi bencana banjir di Kelurahan Kuala Kuayan, Kecamatan Mentaya Hulu. Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Selasa (07/09/2021). Rombongan dari pemerintah Provinsi Kalteng di pimpin Gubernur Kalteng H. Sugianto Sabran,…

Selengkapnya

Cegah Aksi Ilegal Fishing, Personel KP XVIII -2001 Ditpolairud Berikan Imbauan Masyarakat Das Barito

Buntok, 02/09/2021 – Penangkapan ikan secara ilegal merupakan ancaman yang nyata bagi habitat ikan air tawar maupun ikan laut sehingga Personel KP XVIII – 2001 lakukan imbauan kepada masyarakat bantaran sungai Barito, Kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan, Rabu (01/09/2021) Kepedulian dan kesadaran masayarakat sangat penting demi menjaga kelestarian habitat ikan dan ekosistem sungai, personel…

Selengkapnya

Itwasum Polri Audit Kinerja Direktorat Polairud dan 5 Polres

KALTENG 23/8/2021 – Tim Itwasum Mabes Polri melaksanakan Pengawasan dan Pemeriksaan (Wasrik) Kinerja Polres jajaran Polda Kalteng, yang pelaksanaannya dilakukan di Mapolres Kotim, Jalan Jenderal Sudirman Km 0 Sampit, Kotim pada Senin (23/8). Tim Audit Kinerja Itwasum Polri Tahap II T.A 2021 yang diawasi oleh Brigjen Pol Drs. Suradiyana dan Kombes Pol. Moffan Moedji Kawanti selaku Ketua…

Selengkapnya

Polairud Gelar Vaksinasi Warga Pesisir Sungai Mentaya di Atas Kapal Patroli

KALTENG – Pelaksanaan vaksinasi tidak hanya dilakuka didaratan saja vaksinasi juga dilakukan di atas kapal. Gerai vaksin kapal patroli KP.XVIII-1004 menggandeng Kapal KP.XVIII-1008 bersama melakukan vaksinasi di dalam ruang kapal patroli terhadap warga masyarakat pesisir Desa Basirih untuk percepatan pencegahan Covid-19 pada , Rabu (18/8/2021). Direktur Polairud Polda Kalteng, Kombes Pol Pitoyo Agung Yuwono, melalui…

Selengkapnya

Polair Lakukan Sistem Hunting Guna Memutus Rantai Virus Corona

Sampit, 07/08/2021 – Personel Kapal Patroli Polisi XVIII-1004 memberikan sosialisasi kepada masyarakat akan pentingnya memakai masker dan menerapkan pola hidup bersih dan sehat di tengah wabah Covid-19, Jumat (06/08/2021). Untuk mengantisipasi penyebaran virus corona yang terjadi di Kabupaten Kotawaringin timur khususnya di wilayah pesisir Sungai Mentaya, KP XVIII-1004 turun tangan langsung dengan melakukan patroli hunting…

Selengkapnya

Kapal Melek Huruf Ditpolair Jangkau Muara Das Arut

Pendulangan – Ditpolairud Polda Kalteng melalui Kapal Polisi (KP) XVIII-1010 lakukan kegiatan Kapal Melek Huruf (KMH) di Desa Tanjung Putri Seberang, Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) pada Senin (21/06/2021) siang. Membaca merupakan sebuah aktivitas yang perlu ditanamkan sejak dini kepada anak-anak mengingat awal masuknya informasi salah satunya melalui membaca dan ternyata kebiasaan membacapun dapat membuat orang…

Selengkapnya

Bripka Gusti Dampingi Kegiatan Membaca Untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Siswa Di Masa Pandemi

Bahaur, 05/06/2021 – Membaca adalah kegiatan yang bermanfaat bagi semua orang, terutama bagi pelajaran di daerah pesisir. Membaca merupakan bagian dari budaya literasi dan saat ini rendahnya minat baca pada siswa sangat berdampak pada kualitas dan mutu pendidikan sekarang ini.  Di masa pandemi Covid-19 semakin meningkat, sehingga pemerintah menganjurkan untuk belajar dari rumah dengan sistem…

Selengkapnya

Kanit Gakkum Satpolairud Polres Kotim Ikut Serta Dalam Kegiatan Pembagian Masker

Kotim (15/04/2021) – Kanit Gakkum Satpolairud Polres Kotim jajaran Polda Kalteng, IPDA Akhmad Jarmadi S.H. Ikut Serta bersama team UKL Alfa, melakukan pembagian Masker kepada warga yang melintas di Jalan Yos Sudarso (Depan KNPI) Sampit, Kabupaten Kotim, Provinsi Kalteng. Kapolres Kotim AKBP Abdoel Harris Jakin, S.I.K, M.Si melalui Kasat Polair Polres Kotim AKP Herbet Parluhutan…

Selengkapnya

Aksi TNI Polri Cegah Kebakaran Hutan & Lahan

Kalteng, 11/03/2021 – Direktorat Kepolisian Perairan Dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalteng Markas Unit (Marnit) Samuda bersama TNI AL melaksanakan kegiatan sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng tentang kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) kepada masyarakat Desa Samuda Kota, Rabu (10/3/2021) siang. Untuk mencegah terjadinya karhutla yang berdampak pada lingkungan, personil Ditpolairud Polda Kalteng bersama TNI AL melaksanakan sosialisasi…

Selengkapnya

Bharaka Made Berikan Bimbel Anak-anak Pesisir Pegatan.

polair.kalteng.polri.go.id – Pegatan – Pesonel Markas Unit ( Marnit ) pegatan daerah aliran sungai ( Das ) katingan jajaran Ditpolairud Polda Kalteng memberikan bimbingan belajar terhadap anak- anak pesisir desa Pegatan sebagai bentuk kepedulian dan upaya mencerdaskan anak bangsa yang ad di daerah pesisir. Dirpolairud Polda Kalteng Kombes Pol.Pitoyo Agung Yuwono S.I.K , M.hum melalui…

Selengkapnya
Top