Pelihara Kamtibmas Yang Kondusif Diareal PPI Lonrae, Satpolair Polres Bone Rutin Lakukan Ini
Bone-Lonrae. Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polres Bone dalam mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) rutin melakukan pemantauan dan pengawasan aktivitas masyarakat di PPI (Pangkalan Pendaratan Ikan) Lonrae Kecamatan Tanete Riattang Timur Kabupaten Bone. Jam’at (09/04/2021) siang. Kali ini yang melakukan hal tersebut yakni Kasubnit Patwal Air Satpolair Polres Bone Aiptu Aris Muris bersama…
