“Tim SAR Korpolairud Baharkam Polri mulai melakukan pencarian dan penyisiran di lokasi jatuhnya pesawat Sriwijaya.”
Korpolairud Baharkam Polri mengerahkan 10 Armada Kapal dan 4 Helikopter masih terus mencari korban jatuhnya pesawat Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ182 yang jatuh di sekitar Pulau Laki Kepulauan Seribu, Minggu (10/1/2021) Dilokasi yang menjadi titik pusat dugaan pesawat tersebut jatuh, di atas Kapal Polisi KP. Bisma – 8001 yang menjadi Posko SAR Korpolairud Baharkam…
